Senin, 29 Agustus 2011

7 Hukum Alam Semesta

1. Hukum Sebab Akibat
Hukum ini merupakan hukum kehidupan yang fundamental. Segala sesuatu yang terjadi pada diri kita memiliki sebab khusus. Pemikiran adalah sebab, dan kondisi adalah akibatnya. Maka apapun pemikiran yang Anda tebarkan akan berkulminasi pada suatu tindakan yang menimbulkan akibat. Inilah padanan mental dari hukum fisika Newton bahwa “setiap aksi akan menimbulkan reaksi yang sebanding dan berkebalikan”, dan hukum ini berlaku dengan prinsip yang sama.

Karena hukum alam tidak bisa dipastikan, maka penting bagi Anda untuk mengingat apa yang Anda inginkan dan bukan apa yang tidak Anda inginkan. Kualitas berbagai hubungan, misalnya, merupakan hasil dari apa yang telah Anda tebarkan dalam hubungan-hubungan tersebut.

2. Hukum Daya Tarik
Apa yang secara dominan Anda pikirkan akan menarik orang-orang dan lingkungan yang harmonis dengan pikiran-pikiran itu ke dalam kehidupan (seperti yang dikatakan dalam Law of Attraction). Secara metafisik, makin besar vibrasi yang Anda keluarkan, makin besar daya tariknya. Proses ini mirip dengan Hukum Resonansi.

Anda selalu menarik semua hal yang Anda pikirkan, baik itu positif maupun negatif. Akal sehat senantiasa mengatakan apa yang sebaiknya Anda kerjakan, meskipun seringkali terdapat kesepakatan yang mencegah Anda untuk melakukannya.

3. Hukum Kreativitas
Di luar dua energi interaktif, yin dan yang, jantan dan betina, muncul energi yang ketiga. Terdapat pasokan ide yang melimpah ruah, yang siap untuk Anda ubah, dan seluruhnya secara dramatis akan mengembangkan potensi, kebahagiaan, dan sukses Anda. Segala hal yang tercipta di dunia ini adalah hasil interaksi kedua energi yang saling bertentangan, tapi saling melengkapi. Keduanya berada dalam diri kita, tapi hanya akan efektif jika dimanfaatkan dan diseimbangkan.

4. Hukum Substitusi
Anda tidak bisa sekadar berhenti melakukan sesuatu. Keinginan kuat atau ketetapan hati sebesar apapun tidak akan tahan dengan kekosongan atau kevakuman yang terjadi terus- menerus. Untuk menghentikan suatu kebiasaan atau sikap, Anda mesti mencari penggantinya. Gantikan pemikiran tentang apa yang tidak Anda inginkan dengan pemikiran tentang apa yang Anda inginkan. Tidak ada sesuatu yang bisa menghilang sama sekali: sesuatu tersebut harus digantikan atau disalurkan ulang dengan substitusi.

5. Hukum Pelayanan
Berhentilah melayani orang lain dengan cara yang sebenarnya tidak Anda inginkan, karena imbalan yang Anda peroleh akan selalu sama dengan pelayanan Anda. Memberi perlakuan kepada orang lain di balik meja dengan cara yang sama dengan di depan meja, pada akhirnya akan berlangsung dengan prinsip yang sama. Anda akan selalu diimbali dengan proporsi yang persis sama dengan nilai dari layanan Anda kepada orang lain.

6. Hukum Penggunaan
Kekuatan alami apapun, bakat atau talenta, akan mengalami kemandekan jika tidak digunakan. Sebaliknya, akan menjadi semakin kuat jika makin sering dimanfaatkan. Ilustrasi yang sangat baik digambarkan dalam kisah seorang tua yang memperlihatkan kepada Rossetti, si pelukis terkenal, beberapa lukisan yang baru saja dibuatnya pada masa pensiun. Rossetti dengan sopan menjawab bahwa lukisan-lukisan itu biasa-biasa saja. Si lelaki tua kemudian memperlihatkan beberapa lukisan lain yang dibuat oleh seseorang yang lebih muda. Rossetti langsung memuji dan mengatakan bahwa di pelukis ini tentu sangat berbakat. Melihat orang tua itu memperlihatkan gejolak emosi, Rossetti pun bertanya apakah yang melukis itu anaknya. “Bukan. Itu lukisan saya sendiri sewaktu muda. Tapi saya tergoda untuk melakukan hal yang lain dan melupakan bakat melukis saya”, jawab si lelaki tua.

Bakat si lelaki tua telah melenyap. Manfaatkanlah, atau Anda akan kehilangan kekuatan alami itu.


7. Hukum Tujuh
Urut-urutan kejadian berjalan mengikuti Hukum Tujuh atau Hukum Oktaf. Saat not atau nada dasar dimainkan, setiap not diulang bunyinya beberapa kali dan kemudian menghilang intensitasnya. Hukum Tujuh berarti bahwa tidak ada kekuatan yang terus-menerus bekerja dengan arah yang sama. Setiap kekuatan bekerja dalam kurun waktu tertentu, kemudian menghilang intensitasnya, lalu berubah arah atau mengalami perubahan internal.

Tidak satu pun di alam ini yang berkembang mengikuti garis yang lurus. Dan demikian pula dengan kehidupan Anda. Tapi setelah Anda bisa menyesuaikan diri dengan prinsip-prinsip itu, Anda mengalir mengikuti arusnya, bukannya berlawanan.

Hukum Tujuh memperlihatkan bahwa tak ada satu pun kekuatan yang cuma berkembang ke satu arah, dan bahwa energi terus berkembang bahkan di tengah rintangan dan interval. Sebagaimana oktaf, segala sesuatu dalam kehidupan ini berjalan dengan vibrasi. Tanpa vibrasi takkan ada gerakan, dan dengan demikian tak ada aktivitas yang bisa berjalan dengan cara apa pun juga.

Senin, 08 Agustus 2011

PERIODESASI, KRONOLOGI DAN KRONIK


Kronik merupakan suatu kumpulan tulisan tentang perjalanan seorang musafir Cina, Pujangga dan juga pendeta Cina. Mereka akan menulis seluruh peristiwa atau kejadian maupun hal-hal yang baru ditemukan ketika melakukan perjalanannya.KRONIK adalah catatan tentang waktu terjadinya suatu peristiwa sejarah.
PERIODISASI
adalah pembabakan waktu yang digunakan untuk berbagai peristiwa. Periodisasi yang dibuat para ahli tentang suatu peristiwa yang sama dapat berbeda-beda bentuknya dikarenakan alasan pribadi atau subyektif.
KRONOLOGIadalah penentuan urutan waktu terjadinya suatu peristiwa sejarah. Kronologi berdasarkan hari kejadian atau tahun terjadinya peristiwa sejarah.
Manfaat kronologi adalah:
-dapat membantu menghindarkan terjadinya kerancuan dalam pembabakan waktu sejarah.
-dapat merekonstruksi peristiwa sejarah dimasa lalu berdasarkan urutan waktu dengan tepat.
-dapat menghubungkan dan membandingkan kejadian sejarah di tempat lain dalam waktu yang sama.
Historiografi adalah adalah ilmu yang meneliti dan mengurai informasi sejarah berdasarkan sistem kepercayaan dan filsafat. Walau tentunya terdapat beberapa bias (pendapat subjektif) yang hakiki dalam semua penelitian yang bersifat historis (salah satu yang paling besar di antaranya adalah subjektivitas nasional), sejarah dapat dipelajari dari sudut pandang ideologis, misalnya: historiografi Marxisme.
Langkah-langkah yang ditempuh dalam penelitian sejarah, antara lain :
a. Menentukan topik.
b. Heuristik (pengumpulan sumber sejarah) adalah supaya penelitian yang mendalam untuk menghimpun jejak-jejak sejarah atau dokumen-dokumen agar dapat mengetahui segala bentuk peristiwa atau kejadian-kejadian bersejarah dimasa lampau.
c. Verifikasi yaitu Pemeriksaan terhadap kebenaran laporan tentang suatu peristiwa bersejarah, hal ini diperlukan untuk meneliti data atau laporan dari suatu peristiwa yang terjadi.
d. Interpretasi yaitu Penafsiran terhadap suatu peristiwa atau memberikan pandangan teoritis terhadap suatu peristiwa sejarah.
e. Historiografi yaitu Dalam tahap ini, seorang sejahrawan akan melakukan penulisan sejarah dengan menyusun semua fakta yang telah dikumpulkan dan diuji kebenaran isi, materi, dan sebagainya. Tentu saja sesuai dengan norma-norma yang berlaku didalam disiplin ilmu sejarah.
Sejarah sebagai peristiwa merupakan hasil tindakan manusia dalam jangka waktu tertentu pada masa lampau yang dilakukan di tempat tertentu.
Pada dasarnya objektif, unik, dan penting. Misalnya pergerakan nasional di Indonesia lahir pada abad ke-20 karena pada masa itu muncul kesadaran kebangsaan di kalangan kaum pelajar indonesia.

Sejarah sebagai kisah merupakan narasi yang disusun berdasarkan memori, kesan, atau tafsirang manusia terhadap kejadian atau peristiwa yang terjadi pada masa lampau. Ada kemungkinan bersikap subjektif yang di pengaruhi oleh berbagai faktor, seperti kepentingan dan nilai yang di perjuangkan, kelompok sosial di mana dia berada, perbendaharaan pengetahuan dan kemampuan bahasa yang dimiliinya.
Sejarah dikatakan sebagai suatu seni, ketika di dalamnya ada nilai2 estetik yg bisa kita lihat.Contoh: seni perang Tsun Zu, sampai sekarang masih sering di praktekan dalam berbagai bidang.
Sejarah sebagai ilmu pengetahuan, mempelajari sejarah berarti mempelajari dan menerjemahkan informasi dari catatan-catatan yang dibuat oleh orang perorang, keluarga, dan komunitas. Pengetahuan akan sejarah melingkupi: pengetahuan akan kejadian-kejadian yang sudah lampau serta pengetahuan akan cara berpikir secara historis.

Daftar Nama Kecamatan Kelurahan/Desa & Kodepos Di Kota Bogor Jawa Barat (Jabar)


Negara : Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Provinsi : Jawa Barat (Jabar)
Kota : Bogor
1. Kecamatan Bogor Barat
Daftar nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bogor Barat di Kota Bogor, Provinsi Jawa Barat (Jabar) :
- Kelurahan/Desa Menteng (Kodepos : 16111)
- Kelurahan/Desa Cilendek Barat (Kodepos : 16112)
- Kelurahan/Desa Cilendek Timur (Kodepos : 16112)
- Kelurahan/Desa Curug (Kodepos : 16113)
- Kelurahan/Desa Curug Mekar (Kodepos : 16113)
- Kelurahan/Desa Semplak (Kodepos : 16114)
- Kelurahan/Desa Bubulak (Kodepos : 16115)
- Kelurahan/Desa Situ Gede (Kodepos : 16115)
- Kelurahan/Desa Balungbang Jaya (Kodepos : 16116)
- Kelurahan/Desa Margajaya (Kodepos : 16116)
- Kelurahan/Desa Loji (Kodepos : 16117)
- Kelurahan/Desa Sindangbarang (Kodepos : 16117)
- Kelurahan/Desa Gunungbatu (Kodepos : 16118)
- Kelurahan/Desa Pasir Mulya (Kodepos : 16118)
- Kelurahan/Desa Pasir Jaya (Kodepos : 16119)
- Kelurahan/Desa Pasir Kuda (Kodepos : 16119)
2. Kecamatan Bogor Selatan
Daftar nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bogor Selatan di Kota Bogor, Provinsi Jawa Barat (Jabar) :
- Kelurahan/Desa Bondongan (Kodepos : 16131)
- Kelurahan/Desa Cikaret (Kodepos : 16132)
- Kelurahan/Desa Empang (Kodepos : 16132)
- Kelurahan/Desa Batutulis (Kodepos : 16133)
- Kelurahan/Desa Cipaku (Kodepos : 16133)
- Kelurahan/Desa Lawang Gintung (Kodepos : 16134)
- Kelurahan/Desa Pakuan (Kodepos : 16134)
- Kelurahan/Desa Mulyaharja (Kodepos : 16135)
- Kelurahan/Desa Pamoyanan (Kodepos : 16136)
- Kelurahan/Desa Ranggamekar (Kodepos : 16136)
- Kelurahan/Desa Genteng (Kodepos : 16137)
- Kelurahan/Desa Muarasari (Kodepos : 16137)
- Kelurahan/Desa Harjasari (Kodepos : 16138)
- Kelurahan/Desa Kertamaya (Kodepos : 16138)
- Kelurahan/Desa Bojongkerta (Kodepos : 16139)
- Kelurahan/Desa Rancamaya (Kodepos : 16139)
3. Kecamatan Bogor Tengah
Daftar nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bogor Tengah di Kota Bogor, Provinsi Jawa Barat (Jabar) :
- Kelurahan/Desa Pabaton (Kodepos : 16121)
- Kelurahan/Desa Paledang (Kodepos : 16122)
- Kelurahan/Desa Gudang (Kodepos : 16123)
- Kelurahan/Desa Cibogor (Kodepos : 16124)
- Kelurahan/Desa Ciwaringin (Kodepos : 16124)
- Kelurahan/Desa Kebon Kelapa (Kodepos : 16125)
- Kelurahan/Desa Panaragan (Kodepos : 16125)
- Kelurahan/Desa Babakan Pasar (Kodepos : 16126)
- Kelurahan/Desa Babakan (Kodepos : 16128)
- Kelurahan/Desa Sempur (Kodepos : 16129)
- Kelurahan/Desa Tegal Panjang (Kodepos : 16129)
4. Kecamatan Bogor Timur
Daftar nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bogor Timur di Kota Bogor, Provinsi Jawa Barat (Jabar) :
- Kelurahan/Desa Tajur (Kodepos : 16141)
- Kelurahan/Desa Sukasari (Kodepos : 16142)
- Kelurahan/Desa Baranangsiang (Kodepos : 16143)
- Kelurahan/Desa Katulampa (Kodepos : 16144)
- Kelurahan/Desa Sindangrasa (Kodepos : 16145)
- Kelurahan/Desa Sindangsari (Kodepos : 16146)
5. Kecamatan Bogor Utara
Daftar nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bogor Utara di Kota Bogor, Provinsi Jawa Barat (Jabar) :
- Kelurahan/Desa Cibuluh (Kodepos : 16151)
- Kelurahan/Desa Tegal Gundil (Kodepos : 16152)
- Kelurahan/Desa Bantarjati (Kodepos : 16153)
- Kelurahan/Desa Tanah Baru (Kodepos : 16154)
- Kelurahan/Desa Cimahpar (Kodepos : 16155)
- Kelurahan/Desa Ciluar (Kodepos : 16156)
- Kelurahan/Desa Ciparigi (Kodepos : 16157)
- Kelurahan/Desa Kedunghalang (Kodepos : 16158)
6. Kecamatan Tanah Sareal
Daftar nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tanah Sareal di Kota Bogor, Provinsi Jawa Barat (Jabar) :
- Kelurahan/Desa Tanah Sareal (Kodepos : 16161)
- Kelurahan/Desa Kebon Pedes (Kodepos : 16162)
- Kelurahan/Desa Kedung Badak (Kodepos : 16164)
- Kelurahan/Desa Kedung Jaya (Kodepos : 16164)
- Kelurahan/Desa Kedung Waringin (Kodepos : 16164)
- Kelurahan/Desa Sukadamai (Kodepos : 16165)
- Kelurahan/Desa Sukaresmi (Kodepos : 16165)
- Kelurahan/Desa Cibadak (Kodepos : 16166)
- Kelurahan/Desa Kencana (Kodepos : 16167)
- Kelurahan/Desa Mekarwangi (Kodepos : 16168)
- Kelurahan/Desa Kayumanis (Kodepos : 16169)

Daftar Nomor Kode Pos / Kodepos Di DKI Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi Jabotabek


1. Aren Jaya - Bekasi Timur - Bekasi - Jawa Barat - 17111
2. Duren Jaya - Bekasi Timur - Bekasi - Jawa Barat - 17111
3. Bekasi Jaya - Bekasi Timur - Bekasi - Jawa Barat - 17112
4. Margahayu - Bekasi Timur - Bekasi - Jawa Barat - 17113
5. Sepanjang Jaya - Rawalumbu - Bekasi - Jawa Barat - 17114
6. Pengasinan - Rawalumbu - Bekasi - Jawa Barat - 17115
7. Bojong Rawalumbu - Rawalumbu - Bekasi - Jawa Barat - 17116
8. Bojong Menteng - Rawalumbu - Bekasi - Jawa Barat - 17117
9. Teluk Pucung - Bekasi Utara - Bekasi - Jawa Barat - 17121
10. Perwira - Bekasi Utara - Bekasi - Jawa Barat - 17122
11. Harapan Baru - Bekasi Utara - Bekasi - Jawa Barat - 17123
12. Harapan Jaya - Bekasi Utara - Bekasi - Jawa Barat - 17124
13. Kaliabang Tengah - Bekasi Utara - Bekasi - Jawa Barat - 17125
14. Pejuang - Medan Satria - Bekasi - Jawa Barat - 17131
15. Medan Satria - Medan Satria - Bekasi - Jawa Barat - 17132
16. Kali Baru - Medan Satria - Bekasi - Jawa Barat - 17133
17. Kota Baru - Bekasi Barat - Bekasi - Jawa Barat - 17133
18. Bintara - Bekasi Barat - Bekasi - Jawa Barat - 17134
19. Kranji - Bekasi Barat - Bekasi - Jawa Barat - 17135
20. Bintara Jaya - Bekasi Barat - Bekasi - Jawa Barat - 17136
21. Marga Jaya - Bekasi Selatan - Bekasi - Jawa Barat - 17141
22. Marga Mulya - Bekasi Utara - Bekasi - Jawa Barat - 17142
23. Harapan Mulya - Medan Satria - Bekasi - Jawa Barat - 17143
24. Kayuringin Jaya - Bekasi Selatan - Bekasi - Jawa Barat - 17144
25. Jakasampurna - Bekasi Barat - Bekasi - Jawa Barat - 17145
26. Jaka Mulya - Bekasi Selatan - Bekasi - Jawa Barat - 17146
27. Jaka Setia - Bekasi Selatan - Bekasi - Jawa Barat - 17147
28. Pekayon Jaya - Bekasi Selatan - Bekasi - Jawa Barat - 17148
29. Cimuning - Bantargebang - Bekasi - Jawa Barat - 17155
30. Padurenan - Bantargebang - Bekasi - Jawa Barat - 17156
31. Mustika Sari - Bantargebang - Bekasi - Jawa Barat - 17157
32. Mustika Jaya - Bantargebang - Bekasi - Jawa Barat - 17158
33. Segara Makmur - Taruma Jaya - Bekasi - Jawa Barat - 17211
34. Pantai Makmur - Taruma Jaya - Bekasi - Jawa Barat - 17212
35. Setia Mulya - Taruma Jaya - Bekasi - Jawa Barat - 17213
36. Pusaka Rakyat - Taruma Jaya - Bekasi - Jawa Barat - 17214
37. Setia Asih - Taruma Jaya - Bekasi - Jawa Barat - 17215
38. Pahlawan Setia - Taruma Jaya - Bekasi - Jawa Barat - 17216
39. Samudra Jaya - Taruma Jaya - Bekasi - Jawa Barat - 17217
40. Segara Jaya - Taruma Jaya - Bekasi - Jawa Barat - 17218
41. Jatiwaringin - Pondokgede - Bekasi - Jawa Barat - 17411
42. Jatibening - Pondokgede - Bekasi - Jawa Barat - 17412
43. Jatimekar - Jatiasih - Bekasi - Jawa Barat - 17422
44. Menteng - Bogor Barat - Bogor - Jawa Barat - 16111
45. Pabaton - Bogor Tengah - Bogor - Jawa Barat - 16121
46. Paledang - Bogor Tengah - Bogor - Jawa Barat - 16122
47. Gudang - Bogor Tengah - Bogor - Jawa Barat - 16123
48. Cibogor - Bogor Tengah - Bogor - Jawa Barat - 16124
49. Ciwaringin - Bogor Tengah - Bogor - Jawa Barat - 16124
50. Kebon Kalapa - Bogor Tengah - Bogor - Jawa Barat - 16125
51. Panaragan - Bogor Tengah - Bogor - Jawa Barat - 16125
52. Babakan Pasar - Bogor Tengah - Bogor - Jawa Barat - 16126
53. Tegallega - Bogor Tengah - Bogor - Jawa Barat - 16127
54. Babakan - Bogor Tengah - Bogor - Jawa Barat - 16128
55. Sempur - Bogor Tengah - Bogor - Jawa Barat - 16129
56. Bondongan - Bogor Selatan - Bogor - Jawa Barat - 16131
57. Empang - Bogor Selatan - Bogor - Jawa Barat - 16132
58. Batutulis - Bogor Selatan - Bogor - Jawa Barat - 16133
59. Lawanggintung - Bogor Selatan - Bogor - Jawa Barat - 16134
60. Sukasari - Bogor Timur - Bogor - Jawa Barat - 16142
61. Baranangsiang - Bogor Timur - Bogor - Jawa Barat - 16143
62. Tegalgundil - Bogor Utara - Bogor - Jawa Barat - 16152
63. Bantarjati - Bogor Utara - Bogor - Jawa Barat - 16153
64. Tanah Sareal - Tanahsareal - Bogor - Jawa Barat - 16161
65. Kebonpedes - Tanahsareal - Bogor - Jawa Barat - 16162
66. Cipayung - Ciputat - Tangerang - Banten - 15411
67. Ciputat - Ciputat - Tangerang - Banten - 15411
68. Cempaka Putih - Ciputat - Tangerang - Banten - 15412
69. Pondok Ranji - Ciputat - Tangerang - Banten - 15412
70. Rempoa - Ciputat - Tangerang - Banten - 15412
71. Rengas - Ciputat - Tangerang - Banten - 15412
72. Sawah Baru - Ciputat - Tangerang - Banten - 15413
73. Sawah Lama - Ciputat - Tangerang - Banten - 15413
74. Jombang - Pamulang - Tangerang - Banten - 15414
75. Sarua - Pamulang - Tangerang - Banten - 15414
76. Sarua Indah - Pamulang - Tangerang - Banten - 15414
77. Bambu Apus - Pamulang - Tangerang - Banten - 15415
78. Kedaung - Pamulang - Tangerang - Banten - 15415
79. Pondok Benda Baru - Pamulang - Tangerang - Banten - 15416
80. Pondok Benda Lama - Pamulang - Tangerang - Banten - 15416
81. Pamulang Barat - Pamulang - Tangerang - Banten - 15417
82. Pamulang Timur - Pamulang - Tangerang - Banten - 15417
83. Pondok Cabe Ilir - Pamulang - Tangerang - Banten - 15418
84. Pondok Cabe Udik - Pamulang - Tangerang - Banten - 15418
85. Cireundeu - Ciputat - Tangerang - Banten - 15419
86. Pisangan - Ciputat - Tangerang - Banten - 15419
87. Mekarjaya - Sukmajaya - Depok - Jawa Barat - 16411
88. Sukmajaya - Sukmajaya - Depok - Jawa Barat - 16412
89. Tirtajaya - Sukmajaya - Depok - Jawa Barat - 16412
90. Jatimulya - Sukmajaya - Depok - Jawa Barat - 16413
91. Kalimulya - Sukmajaya - Depok - Jawa Barat - 16413
92. Cilodong - Sukmajaya - Depok - Jawa Barat - 16414
93. Kalibaru - Sukmajaya - Depok - Jawa Barat - 16414
94. Sukamaju - Sukmajaya - Depok - Jawa Barat - 16415
95. Cisalak - Sukmajaya - Depok - Jawa Barat - 16416
96. Abadijaya - Sukmajaya - Depok - Jawa Barat - 16417
97. Baktijaya - Sukmajaya - Depok - Jawa Barat - 16418
98. Beji Barat - Beji - Depok - Jawa Barat - 16421
99. Beji Timur - Beji - Depok - Jawa Barat - 16422
100. Kemiri Muka - Beji - Depok - Jawa Barat - 16423
101. Pondok Cina - Beji - Depok - Jawa Barat - 16424
102. Kukusan - Beji - Depok - Jawa Barat - 16425
103. Tanah Baru - Beji - Depok - Jawa Barat - 16426
104. Depok - Pancoranmas - Depok - Jawa Barat - 16431
105. Depok Jaya - Pancoranmas - Depok - Jawa Barat - 16432
106. Mampang - Pancoranmas - Depok - Jawa Barat - 16433
107. Rangkapanjaya Baru - Pancoranmas - Depok - Jawa Barat - 16434
108. Rangkapanjaya - Pancoranmas - Depok - Jawa Barat - 16435
109. Pancoran Mas - Pancoranmas - Depok - Jawa Barat - 16436
110. Cipayung - Pancoranmas - Depok - Jawa Barat - 16437
111. Cipayungjaya - Pancoranmas - Depok - Jawa Barat - 16437
112. Pondokjaya - Pancoranmas - Depok - Jawa Barat - 16438
113. Pondokterong - Pancoranmas - Depok - Jawa Barat - 16438
114. Ratujaya - Pancoranmas - Depok - Jawa Barat - 16439
115. Gambir - Gambir - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10110
116. Kebon Kelapa - Gambir - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10120
117. Petojo Utara - Gambir - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10130
118. Duri Pulo - Gambir - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10140
119. Cideng - Gambir - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10150
120. Petojo Selatan - Gambir - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10160
121. Bendungan Hilir - Tanah Abang - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10210
122. Karet Tengsin - Tanah Abang - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10220
123. Kebon Melati - Tanah Abang - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10230
124. Kebon Kacang - Tanah Abang - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10240
125. Kampung Bali - Tanah Abang - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10250
126. Petamburan - Tanah Abang - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10260
127. Gelora - Tanah Abang - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10270
128. Menteng - Menteng - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10310
129. Pegangsaan - Menteng - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10320
130. Cikini - Menteng - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10330
131. Kebon Sirih - Menteng - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10340
132. Gondangdia - Menteng - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10350
133. Senen - Senen - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10410
134. Kwitang - Senen - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10420
135. Kenari - Senen - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10430
136. Paseban - Senen - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10440
137. Kramat - Senen - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10450
138. Bungur - Senen - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10460
139. Cempaka Putih Timur - Cempaka Putih - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10510
140. Cempaka Putih Barat - Cempaka Putih - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10520
141. Galur - Johar Baru - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10530
142. Tanah Tinggi - Johar Baru - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10540
143. Kampung Rawa - Johar Baru - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10550
144. Johar Baru - Johar Baru - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10560
145. Rawasari - Cempaka Putih - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10570
146. Gunung Sahari Selatan - Kemayoran - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10610
147. Kemayoran - Kemayoran - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10620
148. Kebon Kosong - Kemayoran - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10630
149. Cempaka Baru - Kemayoran - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10640
150. Harapan Mulya - Kemayoran - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10640
151. Sumur Batu - Kemayoran - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10640
152. Serdang - Kemayoran - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10650
153. Utan Panjang - Kemayoran - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10650
154. Pasar Baru - Sawah Besar - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10710
155. Gunung Sahari Utara - Sawah Besar - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10720
156. Mangga Dua Selatan - Sawah Besar - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10730
157. Karang Anyar - Sawah Besar - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10740
158. Kartini - Sawah Besar - Jakarta Pusat - DKI Jakarta - 10750
159. Pinangsia - Tamansari - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11110
160. Glodok - Tamansari - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11120
161. Keagungan - Tamansari - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11130
162. Krukut - Tamansari - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11140
163. Tamansari - Tamansari - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11150
164. Maphar - Tamansari - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11160
165. Tangki - Tamansari - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11170
166. Mangga Besar - Tamansari - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11180
167. Tanah Sareal - Tambora - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11210
168. Tambora - Tambora - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11220
169. Roa Malaka - Tambora - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11230
170. Pekojan - Tambora - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11240
171. Jembatan Lima - Tambora - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11250
172. Krendang - Tambora - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11260
173. Duri Selatan - Tambora - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11270
174. Duri Utara - Tambora - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11270
175. Kalianyar - Tambora - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11310
176. Jembatan Besi - Tambora - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11320
177. Angke - Tambora - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11330
178. Slipi - Palmerah - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11410
179. Kota Bambu Selatan - Palmerah - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11420
180. Kota Bambu Utara - Palmerah - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11420
181. Jati Pulo - Palmerah - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11430
182. Tomang - Grogol Petamburan - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11440
183. Grogol - Grogol Petamburan - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11450
184. Jelambar - Grogol Petamburan - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11460
185. Jelambar Baru - Grogol Petamburan - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11460
186. Wijaya Kusuma - Grogol Petamburan - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11460
187. Tanjung Duren - Grogol Petamburan - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11470
188. Tanjung Duren Utara - Grogol Petamburan - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11470
189. Kemanggisan - Palmerah - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11480
190. Palmerah - Palmerah - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11480
191. Duri Kepa - Kebon Jeruk - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11510
192. Kedoya Selatan - Kebon Jeruk - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11520
193. Kedoya Utara - Kebon Jeruk - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11520
194. Kebon Jeruk - Kebon Jeruk - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11530
195. Sukabumi Utara - Kebon Jeruk - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11540
196. Kelapa Dua - Kebon Jeruk - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11550
197. Sukabumi Selatan - Kebon Jeruk - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11560
198. Kembangan Barat - Kembangan - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11610
199. Kembangan Timur - Kembangan - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11610
200. Meruya Utara - Kembangan - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11620
201. Serengseng - Kembangan - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11630
202. Joglo - Kembangan - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11640
203. Meruya Selatan - Kembangan - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11650
204. Kedaung Kaliangke - Cengkareng - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11710
205. Kapuk - Cengkareng - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11720
206. Cengkareng Barat - Cengkareng - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11730
207. Cengkareng Timur - Cengkareng - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11730
208. Rawa Buaya - Cengkareng - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11740
209. Duri Kosambi - Cengkareng - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11750
210. Kamal - Kalideres - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11810
211. Tegal Alur - Kalideres - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11820
212. Pegadungan - Kalideres - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11830
213. Kalideres - Kalideres - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11840
214. Semanan - Kalideres - Jakarta Barat - DKI Jakarta - 11850
215. Selong - Kebayoran Baru - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12110
216. Gunung - Kebayoran Baru - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12120
217. Kramat Pela - Kebayoran Baru - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12130
218. Gandaria Utara - Kebayoran Baru - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12140
219. Cipete Utara - Kebayoran Baru - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12150
220. Melawai - Kebayoran Baru - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12160
221. Pulo - Kebayoran Baru - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12160
222. Petogogan - Kebayoran Baru - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12170
223. Rawa Barat - Kebayoran Baru - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12180
224. Senayan - Kebayoran Baru - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12190
225. Grogol Utara - Kebayoran Lama - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12210
226. Grogol Selatan - Kebayoran Lama - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12220
227. Cipulir - Kebayoran Lama - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12230
228. Kebayoran Lama Selatan - Kebayoran Lama - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12240
229. Kebayoran Lama Utara - Kebayoran Lama - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12240
230. Ulujami - Pesanggrahan - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12250
231. Petukangan Utara - Pesanggrahan - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12260
232. Petukangan Selatan - Pesanggrahan - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12270
233. Pondok Pinang - Kebayoran Lama - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12310
234. Pesanggrahan - Pesanggrahan - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12320
235. Bintaro - Pesanggrahan - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12330
236. Cipete Selatan - Cilandak - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12410
237. Gandaria Selatan - Cilandak - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12420
238. Cilandak Barat - Cilandak - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12430
239. Lebak Bulus - Cilandak - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12440
240. Pondok Labu - Cilandak - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12450
241. Pejaten Barat - Pasar Minggu - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12510
242. Pejaten Timur - Pasar Minggu - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12510
243. Kebagusan - Pasar Minggu - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12520
244. Pasar Minggu - Pasar Minggu - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12520
245. Tanjung Barat - Jagakarsa - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12530
246. Jati Padang - Pasar Minggu - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12540
247. Ragunan - Pasar Minggu - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12550
248. Cilandak Timur - Pasar Minggu - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12560
249. Lenteng Agung - Jagakarsa - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12610
250. Jagakarsa - Jagakarsa - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12620
251. Ciganjur - Jagakarsa - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12630
252. Cipedak - Jagakarsa - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12630
253. Srengseng Sawah - Jagakarsa - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12640
254. Kuningan Barat - Mampang Prapatan - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12710
255. Pela Mampang - Mampang Prapatan - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12720
256. Bangka - Mampang Prapatan - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12730
257. Kalibata - Pancoran - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12740
258. Rawajati - Pancoran - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12750
259. Duren Tiga - Pancoran - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12760
260. Cikoko - Pancoran - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12770
261. Pengadegan - Pancoran - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12770
262. Pancoran - Mampang Prapatan - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12780
263. Mampang Prapatan - Mampang Prapatan - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12790
264. Tegal Parang - Mampang Prapatan - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12790
265. Tebet Barat - Tebet - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12810
266. Tebet Timur - Tebet - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12820
267. Kebon Baru - Tebet - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12830
268. Bukit Duri - Tebet - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12840
269. Manggarai - Tebet - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12850
270. Manggarai Selatan - Tebet - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12860
271. Menteng Dalam - Tebet - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12870
272. Setiabudi - Setiabudi - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12910
273. Karet - Setiabudi - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12920
274. Karet Semanggi - Setiabudi - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12930
275. Karet Kuningan - Setiabudi - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12940
276. Kuningan Timur - Setiabudi - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12950
277. Menteng Atas - Setiabudi - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12960
278. Pasar Manggis - Setiabudi - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12970
279. Guntur - Setiabudi - Jakarta Selatan - DKI Jakarta - 12980
280. Pisangan Baru - Matraman - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13110
281. Utan Kayu Selatan - Matraman - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13120
282. Utan Kayu Utara - Matraman - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13120
283. Kayu Manis - Matraman - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13130
284. Pal Meriam - Matraman - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13140
285. Kebon Manggis - Matraman - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13150
286. Kayu Putih - Pulo Gadung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13210
287. Jati - Pulo Gadung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13220
288. Rawamangun - Pulo Gadung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13220
289. Pisangan Timur - Pulo Gadung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13230
290. Cipinang - Pulo Gadung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13240
291. Jatinegara Kaum - Pulo Gadung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13250
292. Pulo Gadung - Pulo Gadung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13260
293. Bali Mester - Jatinegara - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13310
294. Kampung Melayu - Jatinegara - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13320
295. Bidara Cina - Jatinegara - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13330
296. Cipinang Cempedak - Jatinegara - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13340
297. Rawa Bunga - Jatinegara - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13350
298. Cipinang Besar Selatan - Jatinegara - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13410
299. Cipinang Besar Utara - Jatinegara - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13410
300. Cipinang Muara - Jatinegara - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13420
301. Pondok Bambu - Duren Sawit - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13430
302. Duren Sawit - Duren Sawit - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13440
303. Pondok Kelapa - Duren Sawit - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13450
304. Malaka Jaya - Duren Sawit - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13460
305. Malaka Sari - Duren Sawit - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13460
306. Pondok Kopi - Duren Sawit - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13460
307. Klender - Duren Sawit - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13470
308. Kramat Jati - Kramatjati - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13510
309. Batu Ampar - Kramatjati - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13520
310. Bale Kambang - Kramatjati - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13530
311. Kampung Tengah - Kramatjati - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13540
312. Dukuh - Kramatjati - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13550
313. Pinang Ranti - Makasar - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13560
314. Makasar - Makasar - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13570
315. Halim Perdanakusumah - Makasar - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13610
316. Cipinang Melayu - Makasar - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13620
317. Cawang - Kramatjati - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13630
318. Cililitan - Kramatjati - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13640
319. Kebon Pala - Makasar - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13650
320. Pekayon - Pasar Rebo - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13710
321. Cibubur - Ciracas - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13720
322. Kelapa Dua Wetan - Ciracas - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13730
323. Ciracas - Ciracas - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13740
324. Susukan - Ciracas - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13750
325. Gedong - Pasar Rebo - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13760
326. Cijantung - Pasar Rebo - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13770
327. Baru - Pasar Rebo - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13780
328. Kalisari - Pasar Rebo - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13790
329. Lubang Buaya - Cipayung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13810
330. Ceger - Cipayung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13820
331. Rambutan - Ciracas - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13830
332. Cipayung - Cipayung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13840
333. Munjul - Cipayung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13850
334. Pondok Rangon - Cipayung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13860
335. Cilangkap - Cipayung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13870
336. Setu - Cipayung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13880
337. Bambu Apus - Cipayung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13890
338. Cakung Barat - Cakung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13910
339. Cakung Timur - Cakung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13910
340. Rawa Terate - Cakung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13920
341. Jatinegara - Cakung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13930
342. Penggilingan - Cakung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13940
343. Pulo Gebang - Cakung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13950
344. Ujung Menteng - Cakung - Jakarta Timur - DKI Jakarta - 13960
345. Kalibaru - Cilincing - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14110
346. Cilincing - Cilincing - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14120
347. Semper Barat - Cilincing - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14130
348. Semper Timur - Cilincing - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14130
349. Rorotan - Cilincing - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14140
350. Sukapura - Cilincing - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14140
351. Marunda - Cilincing - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14150
352. Koja Utara - Koja - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14210
353. Koja Selatan - Koja - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14220
354. Rawa Badak - Koja - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14230
355. Kelapa Gading Barat - Kelapa Gading - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14240
356. Kelapa Gading Timur - Kelapa Gading - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14240
357. Pegangsaan Dua - Kelapa Gading - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14250
358. Tugu Selatan - Koja - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14260
359. Tugu Utara - Koja - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14260
360. Lagoa - Koja - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14270
361. Tanjung Priok - Tanjung Priok - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14310
362. Kebon Bawang - Tanjung Priok - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14320
363. Sungai Bambu - Tanjung Priok - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14330
364. Papanggo - Tanjung Priok - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14340
365. Warakas - Tanjung Priok - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14340
366. Sunter Agung - Tanjung Priok - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14350
367. Sunter Jaya - Tanjung Priok - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14350
368. Pademangan Timur - Pademangan - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14410
369. Pademangan Barat - Pademangan - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14420
370. Ancol - Pademangan - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14430
371. Penjaringan - Penjaringan - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14440
372. Pejagalan - Penjaringan - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14450
373. Pluit - Penjaringan - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14450
374. Kapuk Muara - Penjaringan - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14460
375. Kamal Muara - Penjaringan - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14470
376. Pulau Untung Jawa - Kepulauan Seribu - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14510
377. Pulau Tidung - Kepulauan Seribu - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14520
378. Pulau Panggang - Kepulauan Seribu - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14530
379. Pulau Kelapa - Kepulauan Seribu - Jakarta Utara - DKI Jakarta - 14540
380. Suka Asih - Tangerang - Tangerang - Banten - 15111
381. Sukarasa - Tangerang - Tangerang - Banten - 15111
382. Koang Jaya - Karawaci - Tangerang - Banten - 15112
383. Nambo Jaya - Karawaci - Tangerang - Banten - 15112
384. Pabuaran Tumpeng - Karawaci - Tangerang - Banten - 15112
385. Pasar Baru - Karawaci - Tangerang - Banten - 15112
386. Bugel - Karawaci - Tangerang - Banten - 15113
387. Gerendeng - Karawaci - Tangerang - Banten - 15113
388. Marga Sari - Karawaci - Tangerang - Banten - 15113
389. Suka Jadi - Karawaci - Tangerang - Banten - 15113
390. Cimone - Karawaci - Tangerang - Banten - 15114
391. Cimone Baru - Karawaci - Tangerang - Banten - 15114
392. Pabuaran - Karawaci - Tangerang - Banten - 15114
393. Sumur Pancing - Karawaci - Tangerang - Banten - 15114
394. Bojong Jaya - Karawaci - Tangerang - Banten - 15115
395. Karawaci - Karawaci - Tangerang - Banten - 15115
396. Karawaci Baru - Karawaci - Tangerang - Banten - 15116
397. Nusa Jaya - Karawaci - Tangerang - Banten - 15116
398. Cikokol - Tangerang - Tangerang - Banten - 15117
399. Kelapa Indah - Tangerang - Tangerang - Banten - 15117
400. Babakan - Tangerang - Tangerang - Banten - 15118
401. Sukasari - Tangerang - Tangerang - Banten - 15118
402. Buaran Indah - Tangerang - Tangerang - Banten - 15119
403. Tanah Tinggi - Tangerang - Tangerang - Banten - 15119
404. Batu Jaya - Batuceper - Tangerang - Banten - 15121
405. Batu Sari - Batuceper - Tangerang - Banten - 15121
406. Karang Anyar - Neglasari - Tangerang - Banten - 15121
407. Karang Sari - Neglasari - Tangerang - Banten - 15121
408. Batuceper - Batuceper - Tangerang - Banten - 15122
409. Kebon Besar - Batuceper - Tangerang - Banten - 15122
410. Poris Gaga - Batuceper - Tangerang - Banten - 15122
411. Poris Gaga Baru - Batuceper - Tangerang - Banten - 15122
412. Poris Jaya - Batuceper - Tangerang - Banten - 15122
413. Belendung - Benda - Tangerang - Banten - 15123
414. Jurumudi - Benda - Tangerang - Banten - 15124
415. Jurumudi Baru - Benda - Tangerang - Banten - 15124
416. Benda - Benda - Tangerang - Banten - 15125
417. Pajang - Benda - Tangerang - Banten - 15126
418. Selapajang Jaya - Neglasari - Tangerang - Banten - 15127
419. Kedaung Baru - Neglasari - Tangerang - Banten - 15128
420. Kedaung Wetan - Neglasari - Tangerang - Banten - 15128
421. Mekar Sari - Neglasari - Tangerang - Banten - 15129
422. Neglasari - Neglasari - Tangerang - Banten - 15129
423. Periuk - Periuk - Tangerang - Banten - 15131
424. Periuk Jaya - Periuk - Tangerang - Banten - 15131
425. Gebang Raya - Periuk - Tangerang - Banten - 15132
426. Sangiang Jaya - Periuk - Tangerang - Banten - 15132
427. Alam Jaya - Jatiuwung - Tangerang - Banten - 15133
428. Gembor - Periuk - Tangerang - Banten - 15133
429. Jatiuwung - Cibodas - Tangerang - Banten - 15134
430. Keroncong - Jatiuwung - Tangerang - Banten - 15134
431. Pasir Jaya - Jatiuwung - Tangerang - Banten - 15135
432. Jatake - Jatiuwung - Tangerang - Banten - 15136
433. Manis Jaya - Jatiuwung - Tangerang - Banten - 15136
434. Gandasari - Jatiuwung - Tangerang - Banten - 15137
435. Cibodas - Cibodas - Tangerang - Banten - 15138
436. Cibodas Baru - Cibodas - Tangerang - Banten - 15138
437. Cibodas sari - Cibodas - Tangerang - Banten - 15138
438. Uwung Jaya - Cibodas - Tangerang - Banten - 15138
439. Panunggangan Barat - Cibodas - Tangerang - Banten - 15139
440. Poris Plawad - Cipondoh - Tangerang - Banten - 15141
441. Poris Plawad Indah - Cipondoh - Tangerang - Banten - 15141
442. Poris Plawad Utara - Cipondoh - Tangerang - Banten - 15141
443. Cipete - Pinang - Tangerang - Banten - 15142
444. Pakojan - Pinang - Tangerang - Banten - 15142
445. Panunggangan - Pinang - Tangerang - Banten - 15143
446. Panunggangan Timur - Pinang - Tangerang - Banten - 15143
447. Panunggangan Utara - Pinang - Tangerang - Banten - 15143
448. Kunciran - Pinang - Tangerang - Banten - 15144
449. Kunciran Indah - Pinang - Tangerang - Banten - 15144
450. Kunciran Jaya - Pinang - Tangerang - Banten - 15144
451. Nerogtog - Pinang - Tangerang - Banten - 15145
452. Pinang - Pinang - Tangerang - Banten - 15145
453. Sudimara Pinang - Pinang - Tangerang - Banten - 15145
454. Gondrong - Cipondoh - Tangerang - Banten - 15146
455. Kenanga - Cipondoh - Tangerang - Banten - 15146
456. Ketapang - Cipondoh - Tangerang - Banten - 15147
457. Petir - Cipondoh - Tangerang - Banten - 15147
458. Cipondoh - Cipondoh - Tangerang - Banten - 15148
459. Cipondoh Indah - Cipondoh - Tangerang - Banten - 15148
460. Cipondoh Makmur - Cipondoh - Tangerang - Banten - 15148
461. Sudimara Barat - Ciledug - Tangerang - Banten - 15151
462. Sudimara Jaya - Ciledug - Tangerang - Banten - 15151
463. Sudimara Selatan - Ciledug - Tangerang - Banten - 15151
464. Sudimara Timur - Ciledug - Tangerang - Banten - 15151
465. Tajur - Ciledug - Tangerang - Banten - 15152
466. Paninggilan Selatan - Ciledug - Tangerang - Banten - 15153
467. Paninggilan Utara - Ciledug - Tangerang - Banten - 15153
468. Parung Serab - Ciledug - Tangerang - Banten - 15153
469. Gaga - Larangan - Tangerang - Banten - 15154
470. Larangan Indah - Larangan - Tangerang - Banten - 15154
471. Larangan Selatan - Larangan - Tangerang - Banten - 15154
472. Larangan Utara - Larangan - Tangerang - Banten - 15154
473. Cipadu - Larangan - Tangerang - Banten - 15155
474. Cipadu Jaya - Larangan - Tangerang - Banten - 15155
475. Kreo Selatan - Larangan - Tangerang - Banten - 15156
476. Kreo Utara - Larangan - Tangerang - Banten - 15156
477. Karang Mulya - Karang Tengah - Tangerang - Banten - 15157
478. Karang Tengah - Karang Tengah - Tangerang - Banten - 15157
479. Karang Timur - Karang Tengah - Tangerang - Banten - 15157
480. Padurenan - Karang Tengah - Tangerang - Banten - 15158
481. Pondok Pucung - Karang Tengah - Tangerang - Banten - 15158
482. Parung Jaya - Karang Tengah - Tangerang - Banten - 15159
483. Pondok Bahar - Karang Tengah - Tangerang - Banten - 15159

Melihat Kandungan Gizi Buah Dan Sayuran Dari Warnanya


Buah atau sayuran memiliki berbagai warna yang sangat beragam, dari warna warna tersebut kita dapat mengetahui kandungan gizinya melalui warna buah/sayuran. ini dia kriteria warnanya :
Merah
Warna merah pada tomat menunjukkan kandungan likopen, yakni senyawa antioksidan yang mampu mengurangi risiko kanker dan penyakit jantung. Senyawa yang sama juga bisa diperoleh dari buah semangka.

Aktivitas likopen dalam tomat tidak berkurang ketika dipanaskan, misalnya ketika dibuat menjadi saus atau sambal tomat. Penambahan minyak zaitun ke dalamnya tidak mengurangi khasiat, karena likopen merupakan senyawa yang larut dalam minyak.
Kandungan lain yang memberi warna merah pada makanan adalah antosianin, yang juga merupakan senyawa antioksidan. Antosianin bisa ditemukan pada buah strawberry, raspberry dan cranberry.
Hijau
Bukan tanpa alasan jika banyak ahli kesehatan menganjurkan untuk banyak mengonsumsi sayuran hijau. Warna hijau terbentuk oleh klorofil, senyawa yang telah terbukti ampuh melawan kanker.
Beberapa vitamin dan mineral juga dapat ditemukan dalam buah dan sayuran hijau. Selada hijau mengandung vitamin C 6 kali lebih banyak dibanding selada putih, serta beta karoten 8 kali lebih banyak.

Sementara itu kadar nutrisi yang terkandung dalam sayuran dan buah-buahan bisa diperkirakan dari intensitas warna hijau. Semakin pekat atau gelap warna hijaunya, maka kandungan vitamin dan mineralnya semakin banyak.
Biru atau abu-abu
Warna biru pada blueberry serta ungu pada anggur, terung dan blackberry dibentuk oleh pigmen yang sama, yakni antosianin. Senyawa ini juga banyak ditemukan dalam minuman fermentasi anggur merah (red wine) dan diyakini baik untuk kesehatan jantung.

Blueberry segar lebih banyak mengandung antosianin, meski tidak banyak berkurang pada buah yang telah dibekukan. Terung juga bisa dibakar atau dipanggang terlebih dahulu tanpa banyak kehilangan kandungan antosianin.
Oranye
Kandungan nutrisi paling dominan pada buah dan sayuran berwarna oranye atau jingga adalah beta dan alfa karoten. Nutrisi yang bisa ditemukan pada ubi jalar, wortel, aprikot, mangga dan melon jingga ini dikenal juga sebagai senyawa antikanker.
Karena senyawa ini larut dalam minyak, penyerapannya dalam tubuh bisa meningkat jika dikonsumsi bersamaan dengan makanan berlemak. Bisa juga dengan cara dimasak, sebab pemanasan selama beberapa menit akan memecah dinding sel pada sayur dan buah-buahan lalu membebaskan bentuk terikat dari senyawa tersebut.
Sumber : Detik.com

Senin, 01 Agustus 2011

Misteri Ka'bah menggegerkan NASA

Neil Amstrong telah membuktikan bahwa kota Mekah adalah pusat dari planet Bumi. Fakta ini telah di diteliti melalui sebuah penelitian Ilmiah.



Ketika Neil Amstrong untuk pertama kalinya melakukan perjalanan ke luar angkasa dan mengambil gambar planet Bumi, dia berkata, “Planet Bumi ternyata menggantung di area yang sangat gelap, siapa yang menggantungnya ?.”



Para astronot telah menemukan bahwa planet Bumi itu mengeluarkan semacam radiasi, secara resmi mereka mengumumkannya di Internet, tetapi sayang nya 21 hari kemudian website tersebut raib yang sepertinya ada alasan tersembunyi dibalik penghapusan website tersebut.



Setelah melakukan penelitian lebih lanjut, ternyata radiasi tersebut berpusat di kota Mekah, tepatnya berasal dari Ka’Bah. Yang mengejutkan adalah radiasi tersebut bersifat infinite ( tidak berujung ), hal ini terbuktikan ketika mereka mengambil foto planet Mars, radiasi tersebut masih berlanjut terus. Para peneliti Muslim mempercayai bahwa radiasi ini memiliki karakteristik dan menghubungkan antara Ka’Bah di planet Bumi dengan Ka’bah di alam akhirat.


Di tengah-tengah antara kutub utara dan kutub selatan, ada suatu area yang bernama ‘Zero Magnetism Area’, artinya adalah apabila kita mengeluarkan kompas di area tersebut, maka jarum kompas tersebut tidak akan bergerak sama sekali karena daya tarik yang sama besarnya antara kedua kutub.


Itulah sebabnya jika seseorang tinggal di Mekah, maka ia akan hidup lebih lama, lebih sehat, dan tidak banyak dipengaruhi oleh banyak kekuatan gravitasi. Oleh sebab itu lah ketika kita mengelilingi Ka’Bah, maka seakan-akan diri kita di-charged ulang oleh suatu energi misterius dan ini adalah fakta yang telah dibuktikan secara ilmiah.


Penelitian lainnya mengungkapkan bahwa batu Hajar Aswad merupakan batu tertua di dunia dan juga bisa mengambang di air. Di sebuah musium di negara Inggris, ada tiga buah potongan batu tersebut ( dari Ka’Bah ) dan pihak musium juga mengatakan bahwa bongkahan batu-batu tersebut bukan berasal dari sistem tata surya kita.

Dalam salah satu sabdanya, Rasulullah SAW bersabda :

"Hajar Aswad itu diturunkan dari surga, warnanya lebih putih daripada susu, dan dosa-dosa anak cucu Adamlah yang menjadikannya hitam"

KULIT PISANG JANGAN DIBUANG!

Siapa yang tidak mengenal buah pisang? Pohonnya mungkin dapat ditemukan dengan mudah disekitar kita karena pisang hanya dapat tumbuh di daerah yang beriklim tropis. Semoga bermanfaat, pastinya buah pisang kaya akan kandungan vitamin, C, B Kompleks, B6 dan serotonin. Zat ini dari informasi yang penulis peroleh bersumber dari web http://www.kapanlagi.com/ berfungsi sebagai neurotransmitter yang memperlancar fungsi otak, olehkarenanya jika otak mengalami keletihan maka ada baiknya mengkonsumsi buah pisang. Pisang memiliki kandungan nutrisi yang lebih tinggi dibandingkan dengan beberapa buah-buahan lain dan Pisang memiliki cadangan energi yang cepat jika dibutuhkan. Pisang pun berdasarkan cara mengkonsumsi dikelompokkan dalam dua golongan yaitu banana dan plantain. Banana adalah pisang yang lebih sering dikonsumsi dalam bentuk segar setelah buah matang, contohnya pisang ambon, susu, raja, seribu, dan sunripe. Sedangkan Plantain adalah pisang yang dikonsumsi setelah digoreng, direbus, dibakar, atau dikolak, seperti pisang kepok, siam, kapas, tanduk dan uli.




Lalu apa hubungan antara buah Pisang dan Villa Domba? Atau tepatnya mungkin hubungan antara buah Pisang dengan Domba Garut dan aneka jenis tanaman pertanian dan perkebunan? Bahkan bisa jadi hubungan buah pisang dan manfaatnya bagi kesehatan tubuh manusia? Buah pisang pun ternyata dapat dimanfaatkan sebagai bahan baku atau campuran dalam pembuatan bio starter alami dan pupuk organik cair bersama buah-buahan lainnya seperti papaya, air kelapa, mangga dan sebagainya seperti yang coba penulis lakukan di Villa Domba. Pengetahuan yang diperoleh secara gratis oleh penulis dari internet ini menjadikan penulis mencoba untuk mengetahui jauh lebih dalam terkait kandungan dalam buah Pisang sehingga bermanfaat sebagai pupuk organik.



Sebuah informasi yang semoga bermanfaat diperoleh penulis dari webhttp://www.jawaban.com/: Secara umum, kandungan gizi yang terdapat dalam setiap buah pisang matang adalah sebagai berikut: kalori 99 kalori, protein 1,2 gram, lemak 0,2 gram, karbohidrat 25,8 miligram (mg), serat 0,7 gram, kalsium 8 mg, fosfor 28 mg, besi 0,5 mg, vitamin A 44 RE, Vitamin B 0,08 mg, Vitamin C 3 mg dan air 72 gram. Dalam "Medicinal Uses of Bananas" menyebutkan, bahwa pisang mempunyai manfaat dalam penyembuhan anemia, menurunkan tekanan darah, tenaga untuk berpikir, kaya serat untuk membantu diet, kulit pisang dapat digunakan sebagai krim anti nyamuk, membantu sistem syaraf, dapat membantu perokok untuk menghilangkan pengaruh nikotin, stres, mencegah stroke, mengontrol temperatur badan terutama bagi ibu hamil, menetralkan keasaman lambung dan sebagainya. Tanaman pisang secara genetis dapat menghasilkan vaksin yang murah dan sebagai alternatif untuk pertahanan anak dari serangan penyakit. Para peneliti sedang mencoba dari pisang untuk memproduksi antigen untuk coating Virus Hepatitis B. Apabila vaksin Hepatitis B tersebut berhasil akan menjadi sangat murah. Peneliti lain mengembangkan pisang yang dapat membantu dalam melawan penyakit campak / cacar air, penyakit kuning, polio dan dipteri. Luar Biasa ! ! !




Pisang termasuk tanaman serba guna karena semua bagian tanamannya, mulai dari bonggol (umbi batang pisang), batang, bunga, buah, sampai kulit buahnya dapat dimanfaatkan. Bonggol pisang dimanfaatkan untuk diambil patinya. Pati ini menyerupai pati tepung sagu dan tepung tapioka. Bonggol pisang juga dapat dikeringkan untuk dibuat abu. Air abunya digunakan sebagai bahan campuran untuk membuat sabun atau pupuk kalium.( http://anekaplanta.wordpress.com/) Semakin menarik untuk mengetahui tentang manfaat pohon pisang! Tidak hanya buahnya, bahkan bonggolnya dapat dikeringkan untuk dibuat abu! Air abunya sebagai bahan campuran untuk membuat pupuk Kalium! Lebih menarik lagi setelah diperoleh informasi dari web http://wuryan.wordpress.com/: Pengaruh dosis dan frekuensi pemberian pupuk kalium dan persentase air tersedia terhadap tanaman melati. Penelitian tentang pupuk K dan air tersedia dengan tujuan untuk mengetahui teknik pemberian pupuk kalium dan cekaman air atau kombinasinya terhadap pertumbuhan dan produksi melati.




Terus menelusuri tentang aneka manfaat produksi pohon pisang,http://lita.inirumahku.com/, Pisang mengandung 200 kalori (10% kebutuhan sehari/Daily Value-DV), yg 93%-nya berasal dari karbohidrat berupa glukosa, fruktosa & sukrosa, sedikit sekali dari lemak & protein. Kandungan vitaminnya adalah B6 (41% DV), C (33% DV), folat (11% DV- 'brain food' –> sebenernya semua makanan ya berkait dg otak yah?), riboflavin (10% DV), asam pantotenat (8% DV), niasin (7% DV), vitamin A (3% DV berupa alfa & betakaroten) dan vitamin E & K (masing2 1% DV). Selain itu, di dalam pisang juga ada kalium (23% DV), mangan (30% DV), magnesium (15% DV), tembaga (9% DV), fosfor, selenium, besi & kalsium, plus serat 23%. Batang pohon& kulit buah pisang adalah sumber potensial pupuk potasium dengan kadar K2O 46-57% basis kering! Pupuk Potasium? http://hamidahmamur.wordpress.com/, potasium membantu pembentukan protein, karbohidrat dan gula, membantu pengangkutan gula dari daun ke buah, memperkuat jaringan tanaman serta meningkatkan daya tahan terhadap penyakit. Pohon pisang baru dipakai sebagai sumber hijauan pengganti rumput bagi ternak. Perlu digali potensi lain misalnya sebagai sumber energi atau mineral atau sebagai bahan pelindung protein pakan. Kulit pisang jangan dibuang ! ! !



KLIK Video Youtube:



http://www.youtube.com/watch?v=RcOla0g5n5Y
Praktik Pembuatan Pupuk Organik Cair Di Villa Domba: , Pisang mengandung 200 kalori (10% kebutuhan sehari/Daily Value-DV), yg 93%-nya berasal dari karbohidrat berupa glukosa, fruktosa & sukrosa, sedikit sekali dari lemak & protein. Kandungan vitaminnya adalah B6 (41% DV), C (33% DV), folat (11% DV- 'brain food' –> sebenernya semua makanan ya berkait dg otak yah?), riboflavin (10% DV), asam pantotenat (8% DV), niasin (7% DV), vitamin A (3% DV berupa alfa & betakaroten) dan vitamin E & K (masing2 1% DV). Selain itu, di dalam pisang juga ada kalium (23% DV), mangan (30% DV), magnesium (15% DV), tembaga (9% DV), fosfor, selenium, besi & kalsium, plus serat 23%. Batang pohon& kulit buah pisang adalah sumber potensial pupuk potasium dengan kadar K2O 46-57% basis kering! Bonggol pisang dimanfaatkan untuk diambil patinya. Pati ini menyerupai pati tepung sagu dan tepung tapioka. Bonggol pisang juga dapat dikeringkan untuk dibuat abu. Air abunya digunakan sebagai bahan campuran untuk membuat sabun atau pupuk kalium.


Keripik Kulit Pisang? Sumber.http://radio.spin.net.id/?p=680: KULIT pisang kerap dibuang begitu saja di sembarang tempat. Jika dibuang sembarangan, kulit pisang bisa membuat orang tergelincir. Namun, tiga mahasiswa Biologi ITS, tak pernah menganggap remeh kulit pisang. Karena setelah diteliti terbukti kulit pisang memang tak bisa dianggap barang remeh. “Kulit pisang yang sering dianggap barang tak berharga itu, ternyata memiliki kandungan vitamin C, B, kalsium, protein, dan juga lemak yang cukup,” kata Sulfahri, salah satu dari 3 peneliti itu. Melihat kandungannya yang cukup tinggi, ia bersama dua rekan mencoba membuat penganan dari bahan kulit pisang itu. “Semula, kami hanya memproduksi keripik kulit pisang, namun lama-kelamaan timbul ide untuk membuat tepung dari kulit pisang,” katanya. Mahasiswa angkatan 2007 itu mengatakan tepung pisang itu akhirnya digunakan sebagai bahan baku kue bolu. Meski berkali-kali gagal, namun akhirnya mereka menemukan formula yang pas untuk membuat bolu dari kulit pisang.
“Kalau dihitung lebih dari 50 kali, namun kami sekarang sudah puas dengan resep bolu yang kami miliki,” katanya. Kulit pisang yang cocok dibuat tepung adalah jenis pisang raja, karena kulit pisang raja lebih tebal dibandingkan jenis pisang lainnya. Karya Sulfahri dan dua rekannya itu merupakan salah satu karya inovatif yang terpilih dalam penyaringan untuk “Biological Opus Fair” yang digelar di Plaza dr Angka ITS Surabaya pada 17 dan 18 April 2008. Delapan produk inovatif yang dipamerkan adalah karya bertajuk “Pemanfaatan Kulit Buah Pisang Raja (Musa paradisiaca sapientum) sebagai Bahan Dasar Pembuatan Kue Bolu” (karya Sulfahri dari Jurusan Biologi ITS Surabaya), dan “Water Electric Light Trap (WEL-T) sebagai Pengganti Pestisida dalam Upaya Peningatan Produksi Pangan yang Ramah Lingkungan” (karya Resti Afiandinie dari Jurusan Teknik Kimia ITS). Karya lain adalah “Pendayagunaan Talok (Muntingia calabura Linn) sebagai Salah Satu Sumber Alternatif Baru dalam Dunia Pangan” (Fitri Linda Sari dari Universitas Muhammadiyah Malang), kemudian “Potensi Suweg (Amorphophallus campanulatus Bl.) sebagai Alternatif Bahan Pangan (Upaya Menggali Potensi Pangan Lokal)” (Riana Dyah Suryaningrum dari Universitas Muhammadiyah Malang).
Disamping itu terdapat karya lain, seperti “Konversi Limbah Padat Menjadi Produk Ramah Lingkungan” (Sulistiono Ningsih dari Jurusan Biologi di Universitas Jember), “Pemanfaatan Mikroalga (Fitoplankton) sebagai Subtitusi Sumber Bahan Bakar Premium” (Abdul Azis Jaziri dari Jurusan Perikanan di Universitas Brawijaya Malang), “Diversifikasi Dioscorea Flour sebagai Sumber Alternatif Pangan” (Zainal Arifin dari Jurusan Biologi ITS Surabaya), kemudian “Pemanfaatan buah dan daun cersen/talok sebagai keripik dan dodol” (Ria Hayati dari Jurusan Biologi ITS Surabaya). Tak berbeda dengan Sulfahri, Zaenal Arifin juga mencoba membuat diversifikasi pangan dari bahan umbi uwi. “Umbi yang bernama latin dioscorea alata itu ternyata dapat menjadi bahan pangan yang aman bagi penderita diabetes. Kadar gula uwi itu rendah, tapi karbohidratnya tinggi,” kata mahasiswa jurusan Biologi ITS itu.
Pengolahan uwi menjadi tepung itu pun tidak memerlukan proses yang rumit, bahkan cukup menggunakan metode tradisional.”Saya buat dari dua macam uwi, uwi putih dan juga uwi ungu yang sama-sama berkadar gula rendah. Uwi diparut kasar, kemudian direndam dengan air kapur untuk memisahkan parutan dengan getahnya. Air getah uwi itu bisa untuk pestisida yang ramah lingkungan,” ucapnya. Parutan yang sudah dikeringkan, katanya, dapat langsung diolah menjadi tepung. “Tepung dari uwi ini dapat digunakan sebagai bahan baku berbagai macam penganan, seperti kue dan mie. Rasa tepungnya sendiri tawar, jadi gampang divariasikan,” katanya. (kompas.com)

Biografi Sir Issac Newton

Sir Isaac Newton, (4 Januari 1643 - 31 Maret 1727) merupakan seorang fisikawan, matematikawan, ahli astronomi dan juga ahli kimia yang berasal dari Inggris. Beliau merupakan pengikut aliran heliosentris dan ilmuwan yang sangat berpengaruh sepanjang sejarah, bahkan dikatakan sebagai bapak ilmu fisika modern.
Dengan berbagai hasil karya ilmiah yang dicapainya, Newton menulis sebuah buku the Philosophiae Naturalis Principia Mathematica, dimana pada buku tersebut dideskripsikan mengenai teori gravitasi secara umum, berdasarkan hukum gerak yang ditemukannya, dimana benda akan tertarik ke bawah karena gaya gravitasi. Bekerja sama dengan Gottfried Leibniz, Newton mengembangkan teori calculus. Newton merupakan orang pertama yang menjelaskan tentang teori gerak dan berperan penting dalam merumuskan gerakan melingkar dari hukum Kepler, dimana Newton memperluas hukum tersebut dengan beranggapan bahwa suatu orbit gerakan melingkar tidak harus selalu berbentuk lingkaran sempurna (seperti elipse, hiperbola dan parabola). Newton menemukan spektrum warna ketika melakukan percobaan dengan melewati sinar putih pada sebuah prisma, dia juga percaya bahwa sinar merupakan kumpulan dari partikel-partikel. Newton juga mengembangkan hukum tentang pendinginan yang di dapatkan dari teori binomial, dan menemukan sebuah prinsip momentum dan angular momentum.


Masa-masa Awal


Newton dilahirkan di Woolsthorpe-by-Colsterworth, hamlet di county Lincolnshire lahir secara prematur, dimana saat itu bayi prematur tidak diharapkan kehadirannya di dunia. Ayahnya, Isaac, meninggal tiga bulan sebelum kelahiran Newton, dan dua tahun kemudian ibunya, Hannah Ayscough Newton, menikah dengan lelaki lain dan meninggalkan Newton dengan neneknya. Newton merupakan kanak-kanak pintar.
Berdasarkan pernyataan E.T. Bell (1937, Simon and Schuster) dan H. Eves: Newton memulai sekolah saat tinggal bersama neneknya di desa dan kemudian dikirimkan ke sekolah bahasa di daerah Grantham dimana dia akhirnya menjadi anak terpandai di sekolahnya. Saat bersekolah di Grantham dia tinggal di-kost milik apoteker lokal yang bernama William Clarke. Sebelum meneruskan kuliah di Universitas Cambridge pada usia 19, Newton sempat menjalin kasih dengan adik angkat William Clarke, Anne Storer. Saat Newton memfokuskan dirinya pada pelajaran, kisah cintanya dengan menjadi semakin tidak menentu dan akhirnya Storer menikahi orang lain. Banyak yang menegatakan bahwa dia, Newton, selalu mengenang kisah cintanya walaupun selanjutnya tidak pernah disebutkan Newton memiliki seorang kekasih dan bahkan pernah menikah.
Sejak usia 12 hingga 17 tahun, Newton mengenyam pendidikan di sekolah The Kings School yang terletak di Grantham (tanda tangannya masih terdapat di perpustakaan sekolah). Keluarganya mengeluarkan Newton dari sekolah dengan alasan agar dia menjadi petani saja, bagaimanapun Newton terlihat tidak menyukai pekerjaan barunya. Tapi pada akhirnya setelah meyakinkan keluarga dan ibunya dengan bantuan paman dan gurunya, Newton dapat menamatkan sekolah pada usia 18 tahun dengan nilai yang memuaskan.
Daftar karya Newton
  • Method of Fluxions (1671)
  • De Motu Corporum (1684)
  • Philosophiae Naturalis Principia Mathematica (1687)
  • Opticks (1704)
  • Reports as Master of the Mint (1701-1725)
  • Arithmetica Universalis (1707)
  • An Historical Account of Two Notable Corruptions of Scripture(1754)